Souvenir Cocok Untuk Guru

Acara perpisahan sekolah menjadi masa-masa akhir yang indah bagi anak didik dan lingkungan sekolah mereka tak terkecuali dengan para guru. Kesuksesan yang diraih oleh anak anda sampai dititik ini dan proses belajar selama di Tk tak pernah bisa lepas dari peran sabar dan pengertian sang guru. Oleh karenanya acara perpisahan adalah momen yang tepat bagi anak anda dan anda untuk mengucapkan rasa terimakasih yang tak terkira kepada sang guru, bukan hanya sekedar ucapan tapi sebaiknya anda juga memberi sedikit souvenir cocok untuk guru sebagai kenang-kenangan dan bentuk terimakasih anda. Souvenir yang patut untuk anda jadikan souvenir perpisahan bagi para guru adalah souvenir miniatur patung guru.

Souvenir miniatur patung guru ini akan membuat para bapak dan ibu guru tersentuh jika menerimanya jadi akan sangat cocok untuk diberikan sebagai souvenir perpisahan sekolah. Mengapa souvenir miniatur guru ini bisa menjadi souvenir cocok untuk guru ? Kalau begitu anda perlu tahu bahwa souvenir ini memiliki desain patung yang unik dan bagus. Desain bisa dibuat serupa dengan karakter masing-masing guru, baik ibu guru atau bapak guru, mau patung ibu guru berjilbab atau bapak guru berpeci dan berkumis. Baju miniatur juga bisa bermacam model dan warna. Baju model batik juga bisa tergantung keinginan anda mau seperti apa. Souvenir miniatur guru ini akan lebih sempurna diberikan setelah dikemas dalam mika tabung dan hiasan pita dan gurupun pasti akan senang memperoleh hadiah tulus dari anda ini.

Namun anda harus sedikit melonggarkan kantong anda mengingat miniatur souvenir cocok untuk guru ini cukup ekslusif dan unik. Namun harga yang sedikit mahal tetap saja masih tidak sanggup untuk membayar jasa bapak dan ibu guru jadi sedikit mengeluarkan uang lebih tentulah tidak apa.

Souvenir Cocok Untuk Guru terkait dengan: